Analisis Faktor – Faktor yang mempengaruhi Minat Penggunaan QRIS pada Pengguna Layanan Perbankan di Surabaya

Main Article Content

Salma Nabilah

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh kemudahan penggunaan, manfaat, pengguna teknologi sesungguhnya, dan penggunaan pembayaran digital terhadap minat penggunaan QRIS dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian terdiri dari 200 nasabah bank daerah yang dipilih dengan purposive sampling, analisis dengan regresi linier berganda melalui SPSS 25.0. Hasil penelitian menunjukkan kemudahan penggunaan, manfaat, dan pengguna teknologi sesungguhnya berpengaruh positif signifikan terhadap minat penggunaan QRIS, sedangkan penggunaan pembayaran digital tidak signifikan. Temuan ini mengindikasikan bahwa adopsi QRIS lebih ditentukan oleh persepsi kemudahan, manfaat, serta pengalaman teknologi daripada frekuensi penggunaan instrumen pembayaran digital lainnya. Penelitian ini menyarankan pihak bank memperkuat edukasi dan pemahaman praktis mengenai QRIS agar adopsi lebih luas di kalangan nasabah.

Article Details

How to Cite
Nabilah, S. (2025). Analisis Faktor – Faktor yang mempengaruhi Minat Penggunaan QRIS pada Pengguna Layanan Perbankan di Surabaya . Jurnal Manajemen, Akuntansi, Ekonomi, 4(2), 461–472. https://doi.org/10.59066/jmae.v4i2.1513
Section
Articles

References

Adhiputra, M. W. (2017). Aplikasi Technology Acceptance Model Terhadap Pengguna Layanan Internet Banking. Jurnal Bisnis Dan Komunikasi, 2(1), 56.

Agustina, K. E., & Musmini, L. S. (2022). Pengaruh Pengetahuan, Kemudahan Penggunaan, dan Kredibilitas Terhadap Minat Penggunaan QRIS. Vokasi: Jurnal Riset Akuntansi, 11(2), 127–137. https://doi.org/10.23887/vjra.v11i02.49376

Alfahri, Y. V. (2023). Pengaruh Pengetahuan, Persepsi Kemudahan Penggunaan, dan Persepsi Kemanfaatan Terhadap Minat Menggunakan QRIS (Studi Kasus Mahasiswa Soloraya). Skripsi.

Amamilah, S., Mulyadi, D., & Sandi, S. P. H. (2024). Pengaruh Persepsi Kemudahan Penggunaan, Persepsi Efektivitas Dan Persepsi Manfaat Terhadap Minat Penggunaan QRIS Sebagai Alat Transaksi Pembayaran Pada Mahasiswa Universitas Buana Perjuangan Karawang. Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING), 7(2), 2992–3001. https://doi.org/10.31539/costing.v7i2.7444

Andhika, A. (2022). Pengaruh Literasi Keuangan dan Kemudahan Penggunaan Terhadap Keputusan Menggunakan QRIS pada UMKM. UIN Raden Intan Lampung. http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/20891

Bank Indonesia. (2020). Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS). Diakses 14 Februaru 2025, dari Bank Indonesia: https://www.bi.go.id/

Davis, F. D. (1989). Perceived Usefulness, Perceived Ease of Use, and User Acceptance of Information Technology. Delle Vicende Dell’agricoltura in Italia; Studio e Note Di C. Bertagnolli., 13(3), 319–340. https://doi.org/10.5962/bhl.title.33621

Elsa, N., & Hayati, S. (2024). Pengaruh penggunaan teknologi dan pembayaran digital terhadap adopsi QRIS pada perbankan daerah. Jurnal Manajemen dan Bisnis Digital, 6(1), 45–56.

Febri, R., Pradani, E., & Widat, S. (2024). Pengaruh Kondisi Sosial Dan Manfaat Pada Minat Penggunaan Qris Bagi Mahasiswa Universitas Nurul Jadid. 12(3), 416–423.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hair, J. F., Babin, B. J., Anderson, R. E., & Black, W. C. (2010). Multivariate Data Analysis (7th ed.). Pearson.

Haq, M. Z., Hakim Handoko, L., & Asysyad Rasyid, A. (2023). Analysis of the Influence of Perceived Benefits, Easiness and Risk on Students’ Interest in Using QRIS. Journal of Business Management and Islamic Banking, 02(2), 95–116. https://doi.org/10.14421/jbmib.v2i2.2075

Kartikasari, I. O. (2019). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Individu terhadap Penggunaan Internet Banking. Skripsi. Universitas Sebelas Maret.

Laloan, W., Wenas, R., & Loindong, S. (2023). Pengaruh Kemudahan Penggunaan, Persepsi Manfaat, dan Risiko terhadap Minat Pengguna E-Payment QRIS. Jurnal EMBA, 11(2), 375–386. https://doi.org/10.35794/emba.v11i02.48312

Latief, F., & Dirwan, D. (2020). Pengaruh Kemudahan, Promosi, dan Kemanfaatan terhadap Keputusan Penggunaan Uang Digital. Jurnal Ilmiah Akuntansi Manajemen, 3(1), 16–30. https://doi.org/10.35326/jiam.v3i1.612

Malhotra, N. K. (2009). Riset Pemasaran. Jakarta: Indeks.

Nasih, M., & Rahayu, D. (2024). Analisis persepsi manfaat terhadap minat penggunaan QRIS pada masyarakat perkotaan. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Digital, 8(1), 77–88.

Putri, J. A. (2024). Pengaruh Technology Acceptance Model (Tam) Terhadap Minat Penggunaan Qris Dengan Presepsi Risiko Sebagai Intervening Variabel Pada Mahasiswa Febi Iain Ponorogo. 1–128.

Rahman, A. F. S. K., & Supriyanto, S. (2022). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Minat Penggunaan Qris Sebagai Metode Pembayaran Pada Masa Pandemi. Indonesian Scientific Journal of Islamic Finance, 1(1), 1–21. https://journal.uinsi.ac.id/index.php/INASJIF/article/view/4739

Rakhmawati, N. A., Permana, A. E., Reyhan, A. M., & Rafli, H. (2021). Analisa transaksi belanja online pada masa pandemi Covid-19. Jurnal Teknoinfo, 15(1), 32.

Sholihah, A. R., & Nurhapsari, D. (2023). QRIS Sebagai Sistem Pembayaran Digital Inklusif. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 5(1), 12–24.

Siregar, D. S. (2021). Determinan Minat Menggunakan Quick Response Indonesian Standard (Qris) Skripsi.

Venkatesh, V., & Bala, H. (2008). Technology Acceptance Model 3 and a Research Agenda on Interventions. Decision Sciences, 39(2), 273–315. https://doi.org/10.1111/j.1540-5915.2008.00192.x

Venkatesh, V., & Davis, F. D. (2000). Theoretical Extension of the Technology Acceptance Model. Management Science, 46(2), 186–204. https://doi.org/10.1287/mnsc.46.2.186.11926

Wicaksono, E., Nugroho, S. S., & Woroutami, A. D. (2020). Pola Konsumsi dan Beban PPN Kelas Menengah Indonesia. Kajian Ekonomi dan Keuangan, 4(1), 1–16. https://doi.org/10.31685/kek.v4i1.506